Pendidikan

Layanan program pendidikan berbasis pesantren untuk memuliakan para ahli ilmu, yakni santri penghapal qur’an dan da’i/guru prasejahtera. Program meliputi beasiswa santri, kafalah da’i/guru. Juga distribusi bantuan pangan untuk menopang perjuangan dakwah mereka. Selanjutnya membantu sarana/pra-sarana dan infrastruktur pesantren-pesantren pelosok negeri. 

Dari Anas Bin Malik, dia berkata; Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Sesungguhnya Allah mempunyai banyak ahli (keluarga) dari kalangan manusia”. Para Sahabat bertanya; “Wahai Rasulullah, siapakah mereka?” Beliau bersabda: “Ahli qur’an adalah ahli Allah dan orang-orang khusus-NYA.” (HR. Ibnu Majah dan Ahmad)

Mari berbagi muliakan para santri dan da'i hafidz qur'an di berbagai pesantren melalui:
BSI # 7220030037 a.n. Pendidikan ASAR Humanity

peta-pendidikan.png